Konten Premium

Arah The Fed Bikin Rupiah Anjlok Tembus Rp15.600 per Dolar AS

Bisnis.com,03 Okt 2023, 11:37 WIB
Penulis: Feni Freycinetia Fitriani & Rizqi Rajendra
Nilai tukar rupiah masih terus menunjukkan pelemahan terhadap dolar Amerika Serikat (AS) di tengah sentimen hawkish The Fed soal suku bunga. - Bloomberg/Brent Lewin

Bisnis.com, JAKARTA - Nilai tukar rupiah masih terus menunjukkan pelemahan terhadap dolar Amerika Serikat (AS). Sederet sentimen dari Negeri Paman Sam pun membayangi pelemahan rupiah pada perdagangan awal kuartal IV/2023.

Mengacu data Bloomberg, Selasa (3/10/2023) pukul 11.20 WIB, rupiah melemah 76,5 poin atau 0,49 persen menjadi Rp15.606,6 per dolar AS. Indeks dolar AS naik 0,23 persen ke level 107,145.

Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede mengatakan, rupiah ditutup melemah 0,48 persen ke level Rp15.530 pada Senin, (2/10/2023), jelang pidato Ketua The Fed Jerome Powell soal arah suku bunga. Selain itu, faktor pelemahan rupiah lainnya yaitu US Treasury Yield yang naik ke level 4,68 persen kemarin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Hafiyyan
Terkini