Konten Premium

Menakar Mimpi BRIS Masuk Jajaran Market Cap Terbesar

Bisnis.com,11 Okt 2023, 20:15 WIB
Penulis: Fahmi Ahmad Burhan
Karyawan Bank Syariah Indonesia menunjukkan uang di KC Jakarta Hasanudin, Jakarta, Selasa (2/2/2021). Bisnis/Arief Hermawan P

Bisnis.com, JAKARTA – Tiga tahun pasca merger, PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) atau BSI langsung menempati posisi ketujuh sebagai bank dengan aset terbesar di Tanah Air. BRIS pun berambisi masuk dalam jajaran emiten dengan kapitalisasi pasar terbesar.

Asa BRIS ini bukan perkara mudah. Pada beberapa tahun terakhir, pangsa keuangan syariah khususnya sektor perbankan cenderung stagnan pada kisaran 7,7 persen. Tantangan itu bisa saja sebagai peluang untuk BSI bertumbuh.

Di sisi lain, untuk masuk dalam jajaran market cap terbesar, BRIS harus mampu menunjukkan pertumbuhan yang konsisten guna menyakinkan stakeholder dan para investor. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Thomas Mola
Terkini