Konten Premium

Nasib Penyehatan BUMN Waskita Karya (WSKT) di Tangan Obligor

Bisnis.com,12 Okt 2023, 12:01 WIB
Penulis: Dionisio Damara Tonce
Gerbang Tol Brebes Barat, Jalan Tol Pejagan-Pemalang. Jalan tol ini sepanjang 57,5 kilometer ini dikelola oleh PT Pejagan Pemalang Toll Road. Jalan tol ini juga merupakan 1 dari 18 ruas tol yang konsesinya dimiliki PT Waskita Karya (Persero) Tbk./wtr.co.idrn

Bisnis.com, JAKARTA – Langkah restrukturisasi yang diupayakan Kementerian BUMN dan manajemen PT Waskita Karya (Persero) Tbk. (WSKT) belum juga menemui titik temu lantaran terganjal persetujuan pemegang obligasi. 

Tidak sekali atau dua kali Wakil Menteri BUMN I Kartika Wirjoatmodjo alias Tiko meminta kepada obligor Waskita Karya untuk menyepakati skema penyehatan yang ditawarkan. Namun, tetap saja, para pemegang obligasi bersikukuh menolak hal tersebut. 

Tiko bahkan sempat mengkhawatirkan persoalan ini akan masuk ke ranah hukum, apabila tidak ada kesepakatan yang diraih oleh antarpihak. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Farid Firdaus
Terkini