Konten Premium

HISTORIA BISNIS: Golkar dan Keraguan Soeharto Jelang Pemilu Presiden 1998

Bisnis.com,20 Okt 2023, 16:30 WIB
Penulis: Yustinus Andri DP
Golkar dan Keraguan Soeharto Jelang Pemilu Presiden 1998. Soeharto (kiri) dan Harmoko ketika menghadiri Resepsi HUT ke-33 Golkar yang berlangsung pada 19 Oktober 1997. /Dok Bisnis Indonesia.

Bisnis.com, JAKARTA – Menjelang dilaksanakannya pemilihan Presiden Indonesia pada 10 Maret 1998, para partai di Tanah Air berupaya mendorong calon pilihannya. Partai Golkar pun meyakinkan Soeharto bahwa dia masih dikehendaki oleh publik untuk kembali maju di kontestasi pemilu.

Hal itu tampak dalam Resepsi HUT ke-33 Golkar yang berlangsung pada 19 Oktober 1997. Dalam pertemuan yang dihadiri oleh semua petinggi partai berlambang pohon beringin tersebut, dihasilkan keputusan mengenai tokoh yang akan dicalonkan dalam pilpres 1998.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini