Konten Premium

Prospek di Balik Upaya Sampoerna (HMSP) Berjuang Melawan Berbagai Tantangan

Bisnis.com,25 Okt 2023, 08:00 WIB
Penulis: Annisa Kurniasari Saumi & Yustinus Andri DP
Prospek di Balik Upaya Sampoerna (HMSP) Berjuang Melawan Berbagai Tantangan. Aktivitas di salah satu pabrik PT HM Samporena Tbk tampak dari ketinggian/www.sampoerna.com

Bisnis.com, JAKARTA – Kebijakan PT HM Sampoerna Tbk. (HMSP) yang mengerek harga jual rokoknya pada tahun ini, memiliki dampak tersendiri bagi perseroan. HMSP pun kini harus berjuang untuk bersaing dengan para produsen rokok tier-2 yang memiliki harga jual lebih rendah.

Adapun, dampak dikereknya harga rokok yang dilakukan oleh HMSP sebagai respons atas naiknya tarif cukai hasil tembakau (CHT) sebesar 10%, tampak dari capaian penjualan rokok perseroan sepanjang 9 bulan pertama tahun ini.

Volume penjualan rokok HMSP menembus 63,1 miliar batang sepanjang 9 bulan pertama 2023. Capaian itu turun 3,9% dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu yang sebesar 65,6 miliar batang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Yustinus Andri DP
Terkini