Konten Premium

Adu Kencang Laju Transaksi Digital di BRI (BBRI) & BCA (BBCA)

Bisnis.com,26 Okt 2023, 15:30 WIB
Penulis: Fahmi Ahmad Burhan
Ilustrasi perbankan digital atau digital banking/Freepik

Bisnis.com, JAKARTA - Transaksi digital di PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. atau BRI (BBRI) dan PT Bank Central Asia Tbk. atau BCA (BBCA) tumbuh pesat sepanjang kuartal III/2023 seiring dengan transformasi digital yang masif terjadi di sektor perbankan Indonesia. 

Seperti diketahui, BRI memiliki platform digital bernama BRImo yang nilai transaksinya telah mencapai Rp2.984,2 triliun pada kuartal III/2023. Nilai transaksi di BRImo itu tumbuh pesat 65,2% secara tahunan (year-on-year/yoy).

Sementara itu, jumlah transaksi di BRImo telah mencapai 2,18 miliar transaksi, naik 78,1% yoy. Lalu, BRImo telah memiliki 29,8 juta pengguna naik 38,5% yoy.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Feni Freycinetia Fitriani
Terkini