Konten Premium

Wagner, Houthi dan Hizbullah Angkat Senjata Serang Israel

Bisnis.com,04 Nov 2023, 09:00 WIB
Penulis: Erta Darwati
Seorang pejuang Palestina dari sayap bersenjata Hamas mengambil bagian dalam parade militer untuk menandai peringatan perang tahun 2014 dengan Israel, dekat perbatasan di Jalur Gaza tengah, 19 Juli 2023. REUTERS/Ibraheem Abu Mustafa

Bisnis.com, JAKARTA - Perang Hamas melawan Israel di Timur Tengah semakin meluas. Kini, melibatkan negara bahkan kelompok milisi di Lebanon, Rusia, hingga Suriah.

Kelompok Houthi asal Yaman yang didukung oleh Iran, dan kelompok Hizbullah dari Lebanon melancarkan serangan terhadap Israel. Keduanya bersumpah akan terus memanggul senjata, jika perang di Gaza Palestina tidak berhenti.

"Angkatan bersenjata Yaman mengonfirmasi bahwa akan terus melakukan serangan kualitatif dengan rudal dan drone sampai agresi Israel berhenti," kata militer Houthi, pada Rabu (1/11/2023).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Nancy Junita
Terkini