Konten Premium

Porsi Kredit Sindikasi Mandiri (BMRI), BCA (BBCA), BNI (BBNI) ke Jasa Marga (JSMR)

Bisnis.com,25 Nov 2023, 19:00 WIB
Penulis: Arlina Laras
Proyek Jalan Tol Probolinggo-Banyuwangi di Jawa Timur - Dok. Jasa Marga

Bisnis.com, JAKARTA -- PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI), PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA) dan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. (BMRI) memberikan fasilitas kredit sindikasi kepada anak perusahaan PT Jasa Marga (Persero) Tbk. (JSMR), yaitu PT Jasamarga Probolinggo Banyuwangi (JPB). Lantas berapa porsi kredit dari masing-masing bank?

Sebagaimana diketahui, ketiga bank ini bertindak sebagai Joint Mandated Lead Arrangers & Bookrunners (JMLAB) dalam memberikan kredit sindikasi kepada PT Jasamarga Probolinggo Banyuwangi. 

Adapun, anggota sindikasi lainnya, yakni Bank Jatim, BPD Bali, BPD Papua dan PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) pun memberikan pembiayaan kepada PT Jasamarga Probolinggo Banyuwangi sebagai pemilik konsesi selama 50 tahun atas ruas Tol Probolinggo Banyuwangi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Feni Freycinetia Fitriani
Terkini