Konten Premium

Tak Satu Pun Aset Properti AJB Bumiputera Terjual, Uang Klaim Aman?

Bisnis.com,05 Des 2023, 18:30 WIB
Penulis: Rika Anggraeni & Wibi Pangestu Pratama
Kantor Asuransi Bumiputera di Jakarta. Bisnis/Fanny Kusumawardhani

Bisnis.com, JAKARTA — Rencana penjualan aset milik AJB Bumiputera 1912 untuk membayar utang klaim sempat memberi harapan bagi para pemegang polisnya. Namun, ternyata belum ada aset yang terjual, terutama properti sebagai aset utama.

Dalam kondisi normal, perusahaan asuransi tidak harus sampai menjual sebagian besar aset untuk membayar klaim asuransi, karena terdapat dana dari kas, cadangan, dan aset likuid lain. Ceritanya berbeda bagi asuransi yang sedang bermasalah, seperti Asuransi Jiwa Bersama atau AJB Bumiputera 1912.

Seperti diketahui, asuransi Bumiputera mengalami masalah keuangan sejak lama, defisit keuangan tercatat sejak 1997 dan kian memburuk beberapa tahun belakangan. Imbasnya, perusahaan tidak mampu membayar klaim tepat waktu dan menumpuk menjadi utang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Wibi Pangestu Pratama
Terkini