Konten Premium

Operasional LRT Jabodebek Mulai Pulih, Janji Nggak Roda Aus Lagi?

Bisnis.com,06 Des 2023, 07:00 WIB
Penulis: Dwi Rachmawati & Lorenzo Anugrah Mahardhika
Rangkaian kereta Light Rail Transit (LRT) terparkir di Depo LRT Jatimulya, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (1/7/2022). Bisnis/Eusebio Chrysnamurti

Bisnis.com, JAKARTA - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) memastikan operasional LRT Jabodebek secara bertahap mulai pulih dari sejumlah masalah roda aus yang dialami beberapa pekan sebelumnya.

Kondisi roda aus pada rangkaian kereta (trainset) LRT Jabodebek dilaporkan pertama kali oleh PT Kereta Api Indonesia (KAI) pada pertengahan Oktober 2023. Saat itu, sebanyak 13 trainset memasuki masa perawatan alias masuk bengkel.

LRT hanya bisa beroperasi dengan 9 trainset untuk 131 jadwal keberangkatan. Adapun, salah satu kemungkinan penyebab roda LRT Jabodebek cepat aus adalah ketidaksesuaian antara roda dengan desain lebar rel.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Rio Sandy Pradana
Terkini