Konten Premium

Mundurnya Presdir Bank Woori Saudara (SDRA) & Direktur KB Bukopin (BBKP)

Bisnis.com,15 Des 2023, 19:00 WIB
Penulis: Fahmi Ahmad Burhan & Thomas Mola
Logo Bank Woori Saudara/bankwoorisaudara.com

Bisnis.com, JAKARTA – Di tengah upaya KB Bukopin dan Bank Woori Saudara untuk memperbaiki kinerja dan naik kelas, direksi perusahaan memutuskan mengundurkan diri. Uniknya direksi yang mundur itu sama-sama berasal dari Negeri Gingseng.

Seperti diketahui, PT KB Bukopin Tbk. (BBKP) dan PT Bank Woori Saudara Indonesia 1906 Tbk. (SDRA) merupakan bank dengan pemegang saham pengendali asal Korea Selatan. Pemegang saham mayoritas KB Bukopin ialah KB Kookmin Bank, sementara SDRA dimiliki oleh Woori Bank sejak 2014 lalu.

Hingga sejauh ini, kinerja kedua bank asal Korea Selatan ini tergolong cukup baik. Baik Bank Woori Saudara maupun KB Bukopin saat ini tengah berjuang untuk naik kelas mengincar masuk dalam jajaran kelompok bank dengan modal inti (KBMI) III.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Thomas Mola
Terkini