Konten Premium

Saham Mahal Harga Murah 2023, Stock Screener Emiten BEI 2024

Bisnis.com,31 Des 2023, 15:06 WIB
Penulis: Gajah Kusumo
Karyawan melintas di dekat layar pergerakan saham dan IHSG, Jakarta, beberapa waktu lalu/JIBI/Bisnis/Abdurachman.

Bisnis.com, JAKARTA — Ada banyak rasio yang dapat digunakan oleh investor di pasar modal untuk mengukur valuasi emiten di Bursa Efek Indonesia, diantaranya yang cukup populer adalah price earning ratio (PER) dan price to book value ratio (PBV).

Kedua rasio ini juga menjadi patokan berinvestasi Bapak Investor Indonesia Lo Kheng Hong, yang juga kerap dijuluki Warren Buffett Indonesia.

Investor kawakan ini mengatakan dalam menentukan investasi saham di pasar modal, dia cenderung hanya melihat price earning ratio (PER) dan price to book value (PBV). Lo Kheng Hong pun menyebut analisa yang diterapkannya paling mudah dan sederhana.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Gajah Kusumo
Terkini