Konten Premium

Wejangan IMF: Jangan Terlalu Dini Berekspektasi Suku Bunga Turun

Bisnis.com,16 Jan 2024, 17:00 WIB
Penulis: Wibi Pangestu Pratama
Kantor pusat Dana Moneter Internasional (IMF) di Washington D.C., Amerika Serikat. - Bloomberg/Andrew Harrer

Bisnis.com, JAKARTA — Para pelaku pasar global barangkali berbahagia saat melihat sinyal turunnya suku bunga pada tahun ini. Namun, International Monetary Fund (IMF) mewanti-wanti agar ekspektasi itu tidak terlalu tinggi karena masih ada tekanan inflasi.

Deputy Managing Director IMF Gita Gopinath menyampaikan hal itu dalam World Economic Forum (WEF) di Davos, Swiss. Forum elit para pemangku kepentingan dan pelaku ekonomi global tersebut berlangsung pada 15—19 Januari 2024, dihadiri sekitar 3.000 pemimpin dari seluruh dunia.

Kenaikan tajam suku bunga dalam 2 tahun terakhir tampaknya masih menyisakan pekerjaan rumah yang besar bagi ekonomi global, terutama Amerika Serikat. Pasar tenaga kerja masih ketat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Wibi Pangestu Pratama
Terkini