Konten Premium

Ancang-ancang BBKP dan DNAR saat BI Mau Turunkan Suku Bunga Acuan

Bisnis.com,17 Jan 2024, 21:00 WIB
Penulis: Arlina Laras
Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo dan jajaran Deputi Gubernur BI dalam Konferensi Pers RDG BI di Jakarta, Rabu (17/1/2024). JIBI/Maria Elena

Bisnis.com, JAKARTA -- Potensi pemangkasan suku bunga acuan The Fed pada tahun 2024 menjadi pertimbangan BI dalam membuka ruang penurunan suku bunga. Ramai-ramai sejumlah bank cilik memberikan sinyal melakukan penyesuaian ke depan.

Sebagaimana diketahui, Bank Indonesia (BI) menahan suku bunga acuan atau BI rate di level 6% pada Rapat Dewan Gubernur (RDG) periode 16-17 Januari 2024.

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo mengungkap alasan Dewan Gubernur BI mempertahankan suku bunga acuan atau BI rate di level 6 persen pada awal tahun 2024.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Pandu Gumilar
Terkini