Konten Premium

Krisis Kapal Tanker yang Menghantui Pasar Minyak Dunia

Bisnis.com,26 Feb 2024, 21:00 WIB
Penulis: Reni Lestari
Kapal tanker Success 9 milik Singapura/Reuters-Thierry Gouegnon

Bisnis.com, JAKARTA — Di tengah turbulensi pasar minyak dunia saat ini, kekurangan kapal tanker memperburuk situasi, menyusul serangan Houthi terhadap pelayaran komersial yang berdampak pada pengalihan luas dalam perdagangan global.

Hanya akan ada dua supertanker baru yang bergabung dengan armada tanker minyak dunia tahun ini, penambahan paling sedikit dalam hampir empat dekade dan sekitar 90% di bawah rata-rata tahunan sejak 2000. 

Namun, setelah semakin banyak pemilik yang mulai menghindari Laut Merah bagian selatan, kurangnya kapasitas baru mulai terasa, harga kapal mengalami lonjakan, dan durasi perjalanan meningkat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Reni Lestari
Terkini