Konten Premium

'Turbulensi' Boeing di AS Beri Dampak Jangka Panjang ke Maskapai RI

Bisnis.com,13 Mar 2024, 11:00 WIB
Penulis: Lorenzo Anugrah Mahardhika
Pesawat Boeing 737 MAX di luar hanggar pabrik Boeing di Renton, Washington, Amerika Serikat./ Reuters

Bisnis.com, JAKARTA - Boeing, produsen pesawat asal Amerika Serikat (AS), yang tengah mengalami turbulensi masalah dikhawatirkan membawa efek domino bagi maskapai di Indonesia.

Hasil audit yang dilakukan The Federal Aviation Administration (FAA), seperti dilansir dari Reuters, Selasa (12/3/2024), menyebutkan pesawat jenis 737 MAX keluaran Boeing gagal pada 33 dari total 89 pengujian dalam proses produksinya.

Pada laporan audit tersebut, FAA menyebut Boeing gagal dalam pengujian komponen panel bernama door plug. Komponen yang sama menjadi penyebab salah satu pesawat maskapai Alaska Airlines mendarat darurat pada Januari 2024 lalu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Rio Sandy Pradana
Terkini