Konten Premium

Proyeksi Pemangkasan Suku Bunga AS usai The Fed Tahan di 5,25%-5,5%

Bisnis.com,21 Mar 2024, 08:00 WIB
Penulis: Aprianto Cahyo Nugroho
Ketua Federal Reserve (The Fed) Jerome Powell berbicara dalam konferensi pers setelah pertemuan Komite Pasar Terbuka Federal (FOMC) di Washington, DC, AS, Rabu (26/7/2023). / Reuters

Bisnis.com, JAKARTA – Bank Sentral Amerika Serikat atau Federal Reserve (The Fed) mempertahankan suku bunga acuan federal fund rate (FFR) di kisaran level 5,25%-5,5%.

Selain mempertahankan suku bunga, para pengambil kebijakan dalam pertemuan Federal Open Market Committee (FOMC) yang berakhir pada Rabu (20/3/2024) juga mengindikasikan pemangkasan suku bunga pada akhir 2024.

Dalam konferensi pers setelah pertemuan, Ketua The Fed Jerome Powell mengatakan bank sentral tetap membuka opsi tiga kali pemangkasan suku bunga tahun ini. Hal ini mengingat angka inflasi yang di atas perkiraan tidak mengubah tren pelonggaran tekanan harga secara perlahan di AS.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Aprianto Cahyo Nugroho
Terkini