Konten Premium

Menilik Efek Bumerang Jokowi Kerek HET Beras Premium

Bisnis.com,22 Mar 2024, 10:30 WIB
Penulis: Ni Luh Anggela
Presiden Jokowi saat meninjau ketersediaan stok beras di Pasar Induk Cipinang, Jakarta, Kamis (15/2/2024) - Dok. BPMI Setpres

Bisnis.com, JAKARTA - Upaya pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) kerek harga eceran tertinggi (HET) beras premium hingga 24 April 2024 justru berisiko menimbulkan efek bumerang.

Relaksasi HET beras premium awalnya mulai 10 Maret 2024 dan berakhir pada 23 Maret 2024. Namun, dengan pertimbangan untuk menjaga stok beras di ritel modern, kenaikan HET tersebut diperpanjang sebulan ke depan hingga 24 April 2024.

Perpanjangan relaksasi HET beras premium ini mengacu pada surat Kepala Badan Pangan Nasional Nomor 102/TS.02.02/K/3/2024 pada 9 Maret 2024.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Rio Sandy Pradana
Terkini