Konten Premium

Habis Insiden Smelter Morowali, Terbitlah Investasi Baru Tsingshan

Bisnis.com,28 Mar 2024, 10:00 WIB
Penulis: Reni Lestari
Tambang nikel di Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tengah, Senin (10/7/2023). Bloomberg/Dimas Ardian.

Bisnis.com, JAKARTA — Tsingshan Holding Group Co., produsen nikel terbesar di dunia, melalui Rept Battero Energy Co. berencana membangun pabrik baterai di Indonesia, tak lama setelah dua kali insiden ledakan di fasilitas smelter miliknya di Morowali, Sulawesi Tengah. 

Pabrik baterai luar negeri pertama Rept Battero Energy Co. akan berlokasi di samping operasi Tsingshan yang ada di Teluk Weda dan mungkin mulai beroperasi segera pada tahun depan. 

Tujuannya adalah untuk mencuri perhatian para pesaingnya yang merencanakan kapasitas baru di tempat lain di dunia, dan mengambil keuntungan dari perusahaan induknya dalam hal bahan mentah dan infrastruktur. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Reni Lestari
Terkini