Konten Premium

Gertakan Iran soal Senjata Nuklir ketika Israel Serang Kota Isfahan

Bisnis.com,19 Apr 2024, 15:15 WIB
Penulis: Aprianto Cahyo Nugroho , Oktaviano DB Hana & Wibi Pangestu Pratama
Aksi demonstran membakar bendera Israel di salah satu kota di Iran. / Reuters

Bisnis.com, JAKARTA — Seorang jenderal Iran mengungkap bahwa negaranya dapat mempertimbangkan kembali kebijakan nuklir jika Israel menyerang situs-situs atom itu. Tidak lama setelah pernyataan itu muncul, Israel serang Kota Isfahan yang merupakan basis nuklir Iran.

Kota Isfahan, yang terletak 340 kilometer di selatan Teheran, merupakan kota situs warisan budaya dunia yang dikenal sebagai permata Persia kuno. Salah satu tujuan utama destinasi wisata itu juga rupanya merupakan pusat pengembangan reaktor nuklir Iran.

Kota Isfahan menjadi sasaran serangan Israel pada Jumat (19/4/2024) dini hari. Hal itu berawal dari serangan Israel ke kantor Kedutaan Besar Iran di Suriah, yang kemudian direspons Iran dengan serangan drone dan misil. Kini Israel menggempur balik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Wibi Pangestu Pratama
Terkini