Konten Premium

Kisi-kisi Bugar Saham SIDO Usai Rapor Kuartal I/2024

Bisnis.com,30 Apr 2024, 11:30 WIB
Penulis: Dionisio Damara Tonce , Reni Lestari & Rizqi Rajendra
Sebuah truk diparkir di samping papan nama pabrik PT Industri Jamu Dan Farmasi Sido Muncul Tbk. (SIDO) di Semarang, Jawa Tengah, Indonesia. Bloomberg/Dimas Ardian

Bisnis.com, JAKARTA — Emiten farmasi PT Industri Jamu dan Farmadi Sido Muncul Tbk. (SIDO) tengah menikmati masa bugar dengan kinerja moncer kuartal I/2024 dan gerak saham yang melaju di zona hijau. Simak prospeknya usai musim Lebaran dan jelang La Nina yang diprediksi pada paruh kedua tahun ini. 

Saham SIDO ditransaksikan senilai Rp720 pada perdagangan Selasa (30/4/2024) pukul 11:20 WIB. Secara year-to-date (YtD) banderol itu mewakili return positif 38,10%. 

Dari sisi rapor kinerja 3 bulan pertama tahun ini yang baru-baru ini dirilis, SIDO mencatatkan laba bersih sebesar Rp390,49 miliar, atau naik 30,04% secara year-on-year (YoY) dibandingkan tiga bulan pertama 2023 sebesar Rp300,27 miliar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Reni Lestari
Terkini