Konten Premium

Mitsui Resmi Lepas Aset PLTU Paiton di Indonesia Senilai Rp11,31 triliun

Bisnis.com,02 Mei 2024, 13:00 WIB
Penulis: Nyoman Ary Wahyudi
Pembangkit Listrik Tenaga Uap atau PLTU Paiton, Jawa Timur. /paitonenergy.com

Bisnis.com, JAKARTA — Mitsui & Co Ltd resmi melepas seluruh kepemilikan sahamnya di PT Paiton Energy, perusahaan yang mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga Uap atau PLTU Paiton 7 & 8 di Jawa Timur, Indonesia. 

Manajemen Mitsui menyatakan divestasi saham atas aset PLTU dengan kapasitas keseluruhan 2.045 megawatt (MW) atau 2,04 gigawatt (GW) itu diselesaikan pada 30 April 2024, waktu Eropa. 

Mitsui melepas saham mayoritasnya 36,260% kepada RH International (Singapore) Corporation Pte. Ltd. atau RHIS, anak perusahaan yang sepenuhnya dimiliki oleh perusahaan energi asal Thailand, RATCH Group Public Company Limited.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Denis Riantiza Meilanova
Terkini