Konten Premium

Wanti-wanti untuk Japfa Comfeed (JPFA)

Bisnis.com,04 Jun 2024, 19:00 WIB
Penulis: Reni Lestari & Rizqi Rajendra
Direktur PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk. (Japfa) Leo Handoko Laksono (ketiga kiri) berbincang dengan Direktur Japfa Antonius Harwanto (ketiga kanan), Direktur Japfa Rachmat Indrajaya (kiri), Head of Feed Division Japfa Budiarto Soebijanto (kedua kiri), Kepala Divisi Pengawasan Keuangan (Financial Controller) Japfa Erwin Djohan (kedua kanan) dan Kepala Divisi Keuangan Korporasi Japfa Putut Djagiri sebelum paparan publik Japfa di Jakarta, Rabu (5/4). Bisnis/Suselo Jati

Bisnis.com, JAKARTA — Sejumlah sentimen menjadi mendung bagi prospek kinerja emiten perunggasan PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk. (JPFA) usai hasil yang kuat pada kuartal I/2024.

Saham JPFA ditutup menguat 2,2% hingga akhir perdagangan Selasa (4/6/2024). Banderol tersebut mewakili return positif 18,22% secara year-to-date (YtD).

Sementara itu, hingga kuartal I/2024, laba bersih JPFA merosot 34,52% secara year-on-year (YoY) menjadi Rp929,71 miliar, dibandingkan periode yang sama tahun 2022 sebesar Rp1,41 triliun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Reni Lestari
Terkini