Konten Premium

Menguji Klaim Jokowi Soal Biaya Kereta Cepat Lebih Murah dari MRT

Bisnis.com,05 Jun 2024, 09:00 WIB
Penulis: Lorenzo Anugrah Mahardhika
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dan beberapa menteri bersorak-sorai kala kecepatan maksimal 351 km per jam dari Kereta Cepat Jakarta Bandung (WHOOSH) saat melakukan uji coba kelayakan fasilitas moda tersebut, Rabu (13/9/2023). / JIBI - Akbar Evandio

Bisnis.com, JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyebut bahwa anggaran untuk pembangunan Kereta Cepat Jakarta-Bandung atau WHOOSH lebih rendah atau lebih murah apabila dibandingkan dengan biaya Mass Rapid Transit atau Moda Raya Terpadu (MRT).

Hal ini disampaikannya saat membuka acara Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) di Balikpapan, Kalimantan Timur, Selasa (4/6/2024).

Jokowi mengatakan apabila investasi kereta cepat mencapai Rp780 miliar per kilometer, sedangkan MRT dapat menghabiskan biaya hingga Rp1,1 triliun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Rio Sandy Pradana
Terkini