Konten Premium

Historis Bisnis: Grup Salim dan Jejak Awal Gurita Bisnis di Batam

Bisnis.com,18 Jun 2024, 15:30 WIB
Penulis: Reni Lestari
Direktur Utama PT Indofood Sukses Makmur Tbk. Anthoni Salim (kanan) memberikan penjelasan kepada awak media usai rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST) dan luar biasa, di Jakarta, Rabu (29/5/2019)./Bisnis-Dedi Gunawan

Bisnis.com, JAKARTA — Lekatnya Grup Salim dengan Soeharto di era sebelum Orde Baru runtuh tidak mengecualikan Batam di Kepulauan Riau sebagai ladang melebarkan gurita bisnis. 

Hingga kini, Grup Salim merupakan pemilik kawasan industri Batamindo yang dikuasai Gallant Venture Ltd., perusahaan yang juga di bawah kendalinya dan terdaftar di Bursa Singapura. Selain di Batam, perusahaan itu juga menapakkan jejak investasinya di Bintan. 

Pelibatan Salim pada pengembangan kawasan industri di Batam era 1990-an sebenarnya terkait erat dengan kerjasama Segitiga Pertumbuhan Indonesia-Malaysia-Singapura. Kerjasama itu dimulai pada 1989 yang meliputi Singapura, Johor di Malaysia, dan Kepulauan Riau di Indonesia. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Reni Lestari
Terkini