Perbedaan Pinjol Legal dan Ilegal dan Cirinya yang Mudah Dikenali

Bisnis.com,26 Jun 2024, 13:20 WIB
Penulis: Wibi Pangestu Pratama
Ilustrasi pinjaman online atau pinjol. Kenali perbedaan pinjol legal dan ilegal agar proses pinjaman tetap aman dan tujuan finansial tetap tercapai. / dok. Freepik

Bisnis.com, JAKARTA — Layanan teknologi finansial yaitu pinjaman online atau pinjol semakin banyak digunakan masyarakat karena kemudahan yang ditawarkannya. Agar pinjaman tetap aman, kenali perbedaan pinjol legal dan ilegal. Pinjol legal dan ilegal memiliki beberapa perbedaan mulai dari izin OJK, bunga yang diberikan, proses penagihan dan beberapa perbedaan lainnya.

Dalam artikel ini akan dimuat beberapa perbedaan pinjol legal dan ilegal secara lengkap, agar Anda dapat mengenali ciri-ciri pinjol legal dan ilegal sehingga terhindar dari pinjaman online ilegal.

Fintech peer-to-peer (P2P) lending atau pinjol adalah penyelenggara layanan jasa keuangan yang mempertemukan pemberi pinjaman (lender) dengan penerima pinjaman (borrower) dalam rangka perjanjian pinjaman secara langsung melalui sistem elektronik.

Artinya, masyarakat perorangan maupun badan usaha selaku borrower bisa mengajukan pinjaman secara online kepada perusahaan pinjol/fintech selaku borrower.

Namun demikian, perlu dicermati bahwa selama ini tidak semua pinjol adalah perusahaan yang legal. Terdapat banyak pinjol ilegal atau tidak resmi yang menawarkan pinjaman dan mempublikasikan iklannya secara masif, dengan iming-iming kemudahan seperti dana cepat cair dengan nominal besar.

Sudah banyak contoh bahwa pinjol ilegal membawa kerugian dan berbagai risiko bagi peminjamnya. Bunga tinggi yang tidak wajar, penagihan sebelum tanggal jatuh tempo, hingga adanya teror penagihan kepada peminjam dan orang-orang yang ada dalam kontak hp sang peminjam.

Bahkan, pinjol ilegal pun diketahui mencuri berbagai data dari penggunanya, karena terdapat aplikasi dapat mengakses data di ponsel pengguna.

Agar tidak terjebak dan dihantui risiko-risiko itu, kenali perbedaan pinjol legal dan ilegal. Berikut Bisnis rangkum poin-poin perbedaan pinjaman online legal dan ilegal yang mudah dikenali.

Perbedaan Pinjol Legal dan Ilegal

Izin OJK

Identitas Perusahaan

Proses Pemberian Pinjaman

Bunga Pinjol

Akses Perangkat Gawai

Penagihan

Risiko Gagal Bayar

Cara Cek Izin OJK Pinjaman Online

Untuk mengecek izin pinjol (pinjaman online) yang terdaftar di OJK (Otoritas Jasa Keuangan), Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut:

Melalui WhatsApp resmi OJK

Melalui situs resmi OJK

Melalui telepon atau e-mail

Tips Melunasi Utang Pinjol

Demikian informasi lengkap mengenai perbedaan pinjol legal dan ilegal lengkap dengan cara cek izin OJK.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Wibi Pangestu Pratama
Terkini