Konten Premium

Jaga Kredit Macet (NPL), Bank Jual Aset Bermasalah

Bisnis.com,09 Jul 2024, 08:45 WIB
Penulis: Arlina Laras , Fahmi Ahmad Burhan & Thomas Mola
Jaga Kredit Macet (NPL), Bank Jual Aset Bermasalah

Bisnis.com, JAKARTA -- Sejumlah bank diketahui menjual aset bermasalah guna menjaga kualitas kredit. Kendati secara industri rasio kredit bermasalah (non performing loan/NPL) masih terjaga tetapi alarm menyala untuk beberapa segmen tertentu.

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan NPL gross industri perbankan berada pada level 2,34% pada Mei 2024, sementara pada April 2024 pada level 2,33%. Adapun, NPL net berada pada 0,79% pada Mei 2024, lebih baik dari 0,81% pada April 2024.

Pada saat bersamaan loan at risk (LaR) menunjukkan tren menurun menjadi 10,75% pada Mei 2024 dari posisi 11,04% pada April 2024 atau pun Mei 2023 yang pada level 13,38%.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Thomas Mola
Terkini