Konten Premium

Perjalanan Panjang Kookmin Bank dari Korea Selatan Memoles KB Bank (BBKP)

Bisnis.com,10 Jul 2024, 17:50 WIB
Penulis: Fahmi Ahmad Burhan
Peluncuran logo KB Bank (BBKP)./Bisnis - Arlina Laras.

Bisnis.com, JAKARTA - PT Bank KB Bukopin Tbk. (BBKP) atau KB Bank pernah mengalami masa-masa sulit, sebelum akhirnya korporasi keuangan asal Korea Selatan, Kookmin Bank masuk pada 2018. Ragam transformasi bisnis dijalankan agar KB Bank bisa kembali sehat.

Direktur Utama Bank KB Bukopin Woo Yeul Lee mengatakan Kookmin Bank dari Korea Selatan masuk ke KB Bank yang sebelumnya bernama Bank Bukopin pada 2018. Kemudian, Kookmin Bank menjadi pemegang saham pengendali di bank itu pada 2020.

"[Seiring dengan masuknya Kookmin Bank] kami melakukan proses normalisasi, mulai dari penyelesaian kredit bermasalah dan sistem IT agar memberikan service yang baik," katanya dalam acara KB Bank 54Th Anniversary pada Rabu (10/7/2024).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Sulistyo Rini
Terkini