Konten Premium

Sinyal Arah Baru Restrukturisasi KUR: dari Aturan hingga Kriteria Penerima

Bisnis.com,06 Agt 2024, 10:30 WIB
Penulis: Arlina Laras
Ilustrasi kredit usaha rakyat (KUR)/Dok. Freepik

Bisnis.com, JAKARTA - Debitur Kredit Usaha Rakyat (KUR) seolah mendapat angin segar seiring dengan menguatnya sinyal pemerintah yang kian menyeriusi kebijakan terkait restrukturisasi KUR, usai beberapa pekan wacana tersebut ramai dibicarakan. 

Regulator jasa keuangan alias Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pun menyatakan dukungan pelaksanaan restrukturisasi KUR, termasuk dari sisi bank penyalur dan lembaga penjaminan. 

Deputi Bidang Usaha Mikro Kementerian Koperasi dan UKM RI Yulius menyampaikan bahwa untuk saat ini Peraturan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian terkait kebijakan restrukturisasi KUR masih dalam proses pembahasan dan penetapan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Sulistyo Rini
Terkini