Konten Premium

Ragam Kinerja Laba Bank Besutan Investor Asean (BNGA, BNLI Cs) Siapa Paling Moncer?

Bisnis.com,22 Agt 2024, 13:25 WIB
Penulis: Arlina Laras
Ilustrasi bank/Shutterstock

Bisnis, JAKARTA — Bank-bank yang dikendalikan oleh investor dari negara Asean, seperti PT Bank CIMB Niaga Tbk (BNGA) dari Malaysia hingga PT Bank Permata Tbk. (BNLI) dari Thailand membukukan kinerja yang beragam pada semester pertama tahun ini. Sebagian berhasil bertumbuh, sebaliknya ada pula yang mengalami kontraksi.

Di antara bank-bank dengan kinerja yang positif, PT Bank CIMB Niaga Tbk (BNGA), yang 91,45% sahamnya dimiliki oleh CIMB Group Sdn Bhd, institusi keuangan asal Malaysia mencetak kinerja yang positif. 

Tercatat, CIMB Niaga telah membukukan laba bersih yang diatribusikan kepada pemilik secara konsolidasi sebesar Rp3,41 triliun, tumbuh 5,38% secara tahunan (year on year/yoy) dibandingkan periode sebelumnya Rp3,23 triliun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

  Konten Premium

Anda sedang membaca Konten Premium

Silakan daftar GRATIS atau LOGIN untuk melanjutkan membaca artikel ini.

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Annisa Sulistyo Rini
Terkini