Lokasi dan Cara Tukar Uang Baru di Bank BCA untuk Seluruh Wilayah Indonesia

Bisnis.com,21 Mar 2025, 05:31 WIB
Penulis: Hesti Puji Lestari
Nasabah melakukan transaksi di kantor cabang utama (KCU) BCA di Jakarta, Senin (24/6/2024). Bisnis/Himawan L Nugraha

Bisnis.com, JAKARTA - Di bawah ini adalah daftar lokasi dan cara tukar uang baru di Bank BCA untuk lebaran 2025.

Jelang lebaran 2025, Bank Indonesia telah membuka layanan penukaran uang baru bagi masyarakat.

Dalam kegiatan ini, Bank Indonesia bekerjasama dengan beberapa perbankan tanah air. Oleh sebab itu, masyarakat bisa menukar uang baru di bank yang juga berkerjasama dengan BI.

Berikut adalah tutorial singkat cara menukar uang baru di bank, salah satunya Bank BCA.

Dilansir dari laman resmi BCA, hanya ada 15 cabang di Jabodetabek yang membuka layanan penukaran yang baru.

Ke-15 cabang yang dimaksud adalah:

Penukaran uang di 15 KCU di atas dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut:

Untuk menukar uang baru di bank BCA, Anda perlu melakukan langkah berikut ini:

Sementara untuk Anda yang tinggal di luar Jabodetabek, Anda bisa menghubungi bank BCA terdekat dan bertanya tentang layanan penukaran uang baru.

Jika Bank BCA terdekat dengan wilayah Anda menyediakan layanan penukaran uang baru, maka langkah selanjutnya yakni sebagai berikut:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Simak berita lainnya seputar topik di bawah ini:
Editor: Hesti Puji Lestari
Terkini